Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi 2024

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
cara1000.com - Bagi Anda yang sedang mencari bagaimana cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi, tenang saja karena di artikel ini kami sudah menyediakan pembahasannya untuk Anda.

Jika Anda salah satu pengguna wifi, pastinya sering mengalami jaringan yang tidak bisa connect terutama saat disambungkan ke smartphone Android merek OPPO atau yang lainnya.

Wifi yang tidak bisa connect di HP OPPO biasanya ditandai dengan munculnya pesan notifikasi error yang artinya, ada kendala dari perangkat atau modem yang harus diperbaiki.

Namun Anda tak perlu khawatir, karena kendala atau masalah tersebut bisa diatasi dengan mudah dan cepat.

Pasalnya, cara untuk mengatasi Wi-Fi menolak akses di HP OPPO atau smartphone lainnya seperti Realme, dan Vivo tidak jauh berbeda yaitu bisa diatasi secara langsung melalui pengaturan Android.

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi

Nah, berikut ini kami akan membahas dan membagikan informasi tentang cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi yang perlu diketahui.

1. Dengan Memastikan Wifi HP Sudah Aktif

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi dengan Memastikan Wifi HP Sudah Aktif
Cara pertama yang bisa diterapkan untuk mengatasi OPPO tidak bisa connevt wifi adalah dengan memastikan apakah wifi yang ada di HP sudah aktif atau belum.

Jika HP OPPO, Realme, dan Vivo tidak terhubung ke Wi-Fi, maka Anda harus memeriksa apakah Wi-Fi di perangkat sudah nyala.

Karena terkadang orang lupa untuk menyalakannya sehingga jaringan wifi tidak bisa connect ke HP nya.

Untuk cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi dengan memastikan wifi HP sudah tidak aktif yaitu sebagai berikut:
  • Langkah pertama, silahkan tarik bilah notifikasi kemudian periksa apakah ikon Wi-Fi diaktifkan.
  • Atau Anda juga bisa membuka menu Pengaturan lalu klik ‘Jaringan & internet’.
  • Kemudian ketuk ‘Internet’ dan pastikan Wi-Fi diaktifkan.

2. Dengan Memastikan Mode Pesawat Mati

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi dengan Memastikan Mode Pesawat Mati
Pengaturan lain yang harus diperiksa jika ingin mengatasi HP OPPO yang wifinya tidak bisa connect adalah dengan memastikan apakah mode pesawat sudah aktif atau belum.

Jika mode pesawat aktif, maka sampai kapanpun Anda tidak akan bisa terhubung ke jaringan internet baik melalui wifi ataupun paket data.

Untuk cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi dengan memastikan mode pesawat mati yaitu sebagai berikut:
  • Anda dapat memeriksa apakah mode Pesawat aktif dengan cara membuka ‘Pengaturan’ > ‘Jaringan & internet’ > ‘Mode pesawat’.
  • Jika mode pesawat mati dan Wi-Fi aktif, namun HP OPPO Anda masih tidak terkoneksi dengan jaringan internet, maka Anda harus beralih ke solusi selanjutnya.

3. Dengan Masukkan Password Wi-Fi dengan Benar

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi dengan Masukkan Password Wi-Fi dengan Benar
Memasukkan password wifi kembali dengan benar juga bisa menjadi cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi guys.

Jika jaringan Wi-Fi ingin menghubungkan enkripsi, maka Anda harus memasukkan kata sandi dengan benar.

Tetapi jika ponsel menunjukkan "kata sandi salah", maka Anda harus memasukkan kata sandi kembali dan aktifkan ‘Tampilkan Sandi’ untuk memeriksa kata sandi yang dimasukkan apakah benar.

Namun bila jaringan Wi-Fi yang tersimpan tidak dapat terhubung, silahkan tekan ‘Lupakan Jaringan Ini’ atau ‘Hapus Jaringan Ini’, kemudian masukkan kata sandi dan hubungkan kembali.

4. Dengan Perbaharui Pengaturan Wi-Fi di Android

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi dengan Perbaharui Pengaturan Wi-Fi di Android
Cara untuk mengatasi HP OPPO yang tidak bisa connect dengan jaringan wifi selanjutnya bisa dilakukan dengan memperbarui pengaturan wifi di Android.

Untuk cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi dengan perbaharui pengaturan wifi di Android yaitu sebagai berikut:
  • Langkah pertama, silahkan buka ‘Pengaturan’ kemudian masuk ke ‘Manajemen Aplikasi’.
  • Lalu klik ‘Tampilkan Proses Sistem’ atau Semua’ kemudian pilih ‘Pengaturan Nirkabel’ setelah itu ketuk ‘Penggunaan Memori’ dan hapus data dan cache.
  • Bila Anda menggunakan smartphone ColorOS 3.0, silahkan buka ‘Setelan’ kemudian klik ‘Setelan Tambahan’.
  • Setelah itu, pilih ‘Manajemen Aplikasi’ kemudian pilih ‘Semua’.
  • Lalu ketuk ‘Pengaturan Wi-Fi’ kemudian hapus data serta cache dan Anda bisa mencoba untuk menghubungkan kembali jaringan Wi-Fi.

5. Dengan Merestart Ulang Perangkat

Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi
Cara Mengatasi OPPO Tidak Bisa Connect Wifi dengan Merestart Ulang Perangkat
Cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi yang kelima bisa dilakukan dengan merestart ulang perangkat atau HP guys.

Jika ke empat cara yang kami bagikan di atas sudah diterapkan, namun HP OPPO belum juga bisa connect dengan jaringan wifi, maka Anda bisa merestart HP untuk mengatasinya.

Sedangkan proses restart pun bisa dilakukan dengan mudah, Anda tinggal menekan tombol Power yang ada di HP OPPO, kemudian klik atau tekan menu Restart atau Muat Ulang.

Setelah itu, tunggulan hingga prosesnya selesai dan jika sudah, Anda bisa kembali menghubungkan HP dengan jaringan wifi.

Untuk memastikan apakah proses ini berhasil atau tidak, Anda bisa membuka salah satu aplikasi sosial media.

Bila aplikasi sosial media bisa diakses, maka jaringan wifi sudah berhasil connect ke HP OPPO dan bisa digunakan untuk berselancar di dunia internet.

Akhir Kata

Demikian informasi yang bisa kami sampaikan tentang cara mengatasi OPPO tidak bisa connect wifi yang bisa dipelajari dan diterapkan.

Saat ini internet telah menjadi kebutuhan setiap orang dan mereka mendapatkan internet dari kuota kartu perdana mereka atau jaringan Wi-Fi.

Tetapi tak jarang kita mengalami kendala saat ingin terkoneksi dengan Wi-Fi dan ada beberapa penyebab yang membuat HP tidak bisa connect ke WiFi khususnya OPPO, Realme, dan Vivo.

Hal tersebut bisa jadi karena karena sinyal jaringan dan kondisi perangkat dan untuk mengatasinya, Anda bisa menggunakan salah satu dari berbagai metode yang telah kami bagikan di atas. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel