Build Esmeralda Tersakit 2023

Build Esmeralda Tersakit
Build Esmeralda Tersakit 2023 - Esmeralda merupakan salah satu hero Tank hybird Mage yang pada saat ini sudah termasuk ke dalam Meta yang ada di Mobile Legends.

Apabila anda memainkan hero Esmeralda ini akan membuat gameplay yang anda miliki terlihat sangat baik, karena pada dasarnya hero yang satu ini bisa dibilang mempunyak kemampuan di atas rata-rata hero lainnya yang ada di Mobile Legends.

Esmeralda di ceritakan dahulu sebagai waniya muda yang tinggal dan juga lahir di wilayah western dessert, dimana pada saat Esmeralda masih muda ia mempunyai profesi sebagai Astrolog.

Bukan hanya itu saja, Esmeralda juga mempunyai tanggung jawab sebagai seseorang yang harus bisa menjaga dan juga mengamati Starmoon Casket dengan harapan bisa mendapatkan kekuatan.

Dimana pada saat itu Esmeralda muda mempunyai keinginan untuk mencari rahasia yang sudah di simpan oleh starmoon casket.

Dengan rasa penasaran yang dimiliki oleh Esmeralda ini mengenai rahasia starmoon casker, pada akhirnya Esmeralda memutuskan untuk pergi ke Minos Labyrinth untuk menemukan rahasia tersebut.

Namun sayangnya, musibah harus di dapati oleh Esmeralda, dimana Esmeralda merasakan gempa bumi disertai dengan badai pasir hitam yang menerjangnya pada saat akan melakukan pencarian mengenai Starmoon casket.

Bukan hanya musibah saja yang di alami oleh Esmeralda, melainkan Esmeralda juga mendapatkan mujizat juga terjadi pada saat Esmeralda dimana ia sama sekali tidak mengalami luka sedikitpun akibat gempa dan juga badai yang menerjangnya.

Dimana pada saat terjadinya musibah tersebut ternyata Esmeralda baik-baik saja akibat Starmoon Casker yang sudah terbuka dengan sendirinya, dikarenakan Starmoon casket yang sudah terbuka itulah yang menolong Esmeralda dan juga mengalirkan kekuatan kepada Esmeralda.

Dengan kejadian terbukanya Starmoon Casket tersebut, kini Esmeralda menyimpulkan bahwasanya hal tersebut merupakan sebuah panggilan dari Starmoon Casket untuk dirinya dalam menjalankan tugas dari Starmoon Casket.

Entah bagaimana hal tersebut bisa di dapatkan namun disini Esmeralda bisa mendapatkan visual petunjuk dari Starmoon Casket ini, dimana ia mendapatkan arahan untuk melawan seseorang yang kejam dan juga berbahaya yang bernama Khufra.

Dan pada akhirnya dengan kemantapan Khufra supaya Esmeralda ia memutuskan untuk mencari dan juga mengalahkan Khufra supaya keinginan Starmoon Casket bisa terlaksanakan.

Nah, itulah dia pejelasana atau kisah mengenai asal usul Esmeralda Mobile Legends yang mungkin banyak dari anda yang masih belum mengetahuinya.

Setelah anda mengetahui asal usul dari Esmeralda, kini anda bisa langsung saja masuk ke dalam pembahasan utamanya mengenai Build tersakit yang dimiliki oleh Esmeralda, karena masih banyak juga dari para penggunanya yang belum mengetahui susunan build yang tepat buat Esmeralda.

Untuk lebih jelasnya, silahkan anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Build Esmeralda Tersakit 2023 yang memang sudah kami sediakan untuk anda di bawah ini sampai selesai yaa gess yaa!!!

Build Esmeralda Tersakit 2023

Build Esmeralda Tersakit
Build Esmeralda Tersakit 2023
Shield merupakan teman baik dari hero yang bernama Esmeralda, dimana sosok Astrologer yang satu ini sangat akrab sekali dengan sebutan ratu Shield dari awal kemunculannya sebagai hero Mobile Legends.

Bukan hanya bualan semata saja, namun nyatanya Esmeralda pada awal perilisannya bisa di bilang hero yang rusak, dengan 75% HP yang di penuhi ileh Sheild membuatnya hampir saja tidak tersentuh kematian pada saat match.

Walaupun seperti itu kekasih Khufra yang satu ini juga sempat mendapatkan nerf sampai dengan kembali membuatnya jarang ada di pick.

Namun dengan seiring berjalannya waktu munculnya meta Fighter tebal yang membuat Esmeralda kembali naik daun, bahkan juga di gunakan dalam beberapa turnamen MPL sebagai pengisi Exp lane.

Dengan susunan build yang tepat, Esmerlda bisa menjelma menjadi Tank Mage yang sangat sakit dan sangat susah untuk di bunuh.

Sebagai hero Mage Tank, Esmeralda mempunyai damage magic yang sangat tinggi dengan durabulitas yang sangat tinggi juga.

Dimana Esmeralda akan sangat cocok apabila berperan sebagai hero depan di karenakan efek Shield yang dimilinya sangat menggila, apalagi jika musuhnya semakin banyak dengan tambahan item yang tepat.

Anda ingin memaksimalkan potensi Esmeralda pada saat bermain? Inilah dia susunan Build Esmeralda Tersakit 2023 ala top global yang bisa anda coba gunakan, yaitu sebagai berikut:

A. Brute Force Breastplate

Atribut :
  • +770 HP
  • +45 Physical Defense
Ketika anda menggunakan skill atau basic attact, maka movement speed yang anda miliki juga akan bertambah sebesar 2% selama 4 detik, bukan hanya itu saja melainkan physical dan magical defend juga akan bertambah sebanyak 4 yang dimana juga bisa distach sampai dengan 5 kali.

B. Enchanted Talisman

Atribut :
  • +50 Magic Power
  • +250 HP
  • +20% Cooldown Reduction
Buat anda yang memang suka sekali membuang-buang skill secara percuma, berarti sangat di wajibkan untuk membeli item yang satu ini karena sekarang anda sudah tidak perlu lagi khawatir soal kehabisan mana. 

Dimana Item ini juga bisa memberikan kemampuan untuk meregenerasi 15% dari Max Mana dalam 10 deik, selain itu Cooldown Reduction juga bisa ditingkatkan maksimal 5% jadi anda bisa memiliki 25% pengurangan cooldown dari item ini.

C. Oracle

Atribut :
  • +850 HP
  • +42 Magical Defense
  • +10% Cooldown Reduction
Bahkan untuk Item yang satu ini akan sangat cocok untuk digunakan oleh hero support, tank ataupun fighter karena  bisa membantu dalam memberikan pasif unik berupa tambahan absord dan efek regen yang lumayan besar dimana kemampuan absord ini juga bisa secara terus menerus distack dan meningkatkan HP regen sebesar 30%.

D. Tought Boots

Atribut :
  • +40 Movement Speed
  • +22 Magical Defend
Item yang satu ini juga sangat wajib untuk dibeli apabila lawan anda mempunyai banyak hero dengan output magical damage. 

Dikarenakan sepatu ini akan sangat membantu anda dalam mengurangi jumlah damage yang dikeluarkan hero dengan basic magical damage. 

Adapun kemampuan lain yang dimiliki oleh item satu ini adalah bisa mengurangi durasi efek crowd control yang diberikan oleh lawan bahkan tidak tanggung-tanggung, durasinya hingga 30% dari total keseluruhan.

E. Ice Queen Wand

Atribut :
  • +75 Magic Power
  • +10% Magical Lifesteal
  • +150 Mana
  • +7% Movement Speed
Dan untuk Item ini merupakan salah satu item yang paling dibenci oleh Fighter dan Tanker karena setiap kali hero yang meggunakan item ini akan mengeluarkan skill dan mengenai lawan maka mereka akan mendapatkan efek slow sebesar 15% yang bisa distack sampai dengan 2 kali dan terus berlangsung selama 3 detik, dimana item ini sangat gaus digunakan untuk melambatkan musuh yang akan kabur atau mengejar lawan.

F. Dominance Ice

Atribut :
  • +500 Mana
  • +70 Physical Defense
  • +5% Movement Speed
  • +10 Cooldown Reduction
Untuk Item yang terakhir ini adalah item yang bisa di bilang serbaguna dan juga wajib digunakan oleh player Tank, Fighter atau Support. 

Karena, Pada dasarnya, item satu ini juga sangat sering digunakan untuk menangkal hero-hero yang memiliki efek regend, absord atau heal. 

Apabila anda mmenggunakan item yang satu ini, maka semua efek di atas akan dikurangi sebesar 50% dan mendapatkan buff untuk mengurangi attact speed lawan sebesar 30%.

Spell dan Emblem Esmeralda Tersakit 2023

Build Esmeralda Tersakit
Spell dan Emblem Esmeralda Tersakit 2023
Di dalam sebuah pertarungan yang ada pada land of down, spell dan juga emblem mempunyai peranan yang sangat penting terutama pada saat akan terjadi war pada early game.

Emblem yang memang sudah mencapai level tertinggi akan memberikan tambahan atribut yang jauh lebih banyak, spell yang tepay akan sangat membantu anda baik pada saat akan mengejar lawan atau kabur dari lawan.

Silahkan anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Spell dan juga Emblem yang dimiliki Esmeralda yang harus anda ketahui setelah mengetahui Build Esmeralda Tersakit, yaitu sebagai beirkut:

A. Emblem Esmeralda

Apabila anda menggunakan hero dengan tipe Full combo dan ingin memberikan damage tamabahan dari damage yang memang sudah ada maka anda bisa menggunakan emblem Mage dengan Efek Magic Worship.

Dimana Emblem yang satu ini bisa memberikan damage tamabahan sebanyak 7% dari HP target sebanyak 3 kali dalam kurun waktu 5 detik saja.

Bukan hanya itu saja, emblem ini juga akan memberikan efek terbakat sehingga secara terus-menerus mengurangi HP yang dimiliki oleh musuh, dan cooldown dari efek yang satu ini adalah 12 detik.

Bila anda menggunakan hero yang membutuhkan item supaya bisa mengeluarkan damage yang tinggi maka anda bisa menggunakan emblem Mage dengan efek Mystery Shop.

Hanya dengan menggunakan emblem yang satu ini, semua harga item yang ingin anda beli akan langsung di diskon menjadi 90% dari harga normalnya.

Emblem yang satu akan sangat cocok untuk digunakan oleh Mage ataupun Support tipe burt yang memang membutuhkan item mahal.

B. Spell Esmeralda

Jika anda tidak yakin untuk bisa selamat dalam medan pertempuran, maka anda bisa menggunakan spell Flicker untuk membantu anda dalam meninggalkan pertempran dengan sangat mudah.

Spell yang satu ini akan membantu anda untuk berpindah tempat dengan sangat mudah tanpa adanya tambahan kemampuan apapun itu.

Bukan hanya itu saja, setelah anda menggunakan spell yang satu ini anda juga akan mendapatkan atribut tambahan berupa Physical dan juga Magic Defend tambahan yang bisa bertahan hanya dalam waktu 1 detik saja, dan cooldown dari spell ini juga lumayanlama yaitu 120 detik atau sekitar 2 menit.

Akan tetapi, apabila anda ingin memberikan serangan kejutan untuk lawan yang sering kali meninggalkan area pertempuran maka anda bisa menggunakan spell Flameshot untuk melakuka last hit pada lawan yang akan kabur.

Dimana Speel yang ini akan sangat singkron dengan item Magic yang biasanya digunakan oleh para Mage, dengan menembakkan Flameshot pada jarak jauh akan memberikan 200 sampai dengan 680 Magic Damage tergantung seberapa jauh musuh anda.

Dan bila di kolaborasikan atau di kombinasikan dengan Glowing Wand maka akan memberikan efek terbakar pada musuh yang terkena.

Namun apabila lawan mempunayi hero Crowd Control atau kemampuan stun, maka anda bisa menggunakan speel Purify untuk membantu menghilangkan semua efek negatif yang sudah di berikan oleh musuh.

Sebagaimana yang sudah anda ketahui bahwasanya hero berdarah tipis akan sangat mengandalkan yang namanya lifetseal, pada saat stun maka secara otomatis pergerakan anda akan di tahan dan tidak akan bisa melanjutkan pertarungan.

Dimana spell yang satu ini akan memberikan efek imune selama 1, 2 detik dan juga tambahan movement speed sebanyak 15% loh guys.

Akhir Kata

Itulah dia semua penjabaran mengenai build esmeralda tersakit 2023 yang bisa kami berikan untuk anda yang mungkin belum mengetahui susunan yang baik dan benar.

Silahkan anda bisa langsung saja mengikuti susunan dari build yang sudah kami berikan di atas untuk membuat hero esmeralda semakin sakit lagi.

Jika anda merasa bahwasanya ulasan yang sudah kami berikan di atas penting, maka anda jangan lupa juga untuk bantu bagikan ke teman ataupun kerabat anda yang belum mengetahuinya.

Kami ucapkan terimakasih karena anda sudah simak artikel kali ini sampai selesai, jangan lupa untuk mampir ke dalam artikel kami yang lainnya, sekian dan semoga bermanfaat untuk anda dan selamat mencoba yaa gess yaa.
Hari Tofani Praktisi games dan teknologi, editor di AlphaTekno.

Belum ada Komentar untuk "Build Esmeralda Tersakit 2023"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel