Build Freya Tersakit 2024
Rabu, 14 Agustus 2024
Build Freya Tersakit 2024 - Freya adalah salah satu hero Fighter pada game Mobile Legends dengan penampilannya yang membawa pedang dan tameng.
Freya ini termasuk hero underrated yang jarang digunakan pada saat mode ranked, dan anda bisa menggunakan Freya ini dengan mudah apabila anda memahami timing yang tepat dari attack dan defense hero ini.
Freya ini memiliki basic attack yang menyakitkan sehingga bisa membuat darah musuh berkurang dengan cepat dan memiliki crowd control yang membahayakan musuh.
Yang ingin mencoba Freya ini, kami akan memberikan beberapa rekomendasi build Freya Mobile Legends tersakit yang bisa anda gunakan agar bisa memenangkan permainan dengan lancar.
Tidak hanya build Freya tersakit 2024 saja yang akan kami berikan, namun kami juga akan menjelaskan skill, emblem, spell, serta tips combo bermain hero Freya itu sendiri.
Bahkan juga dengan memiliki pertahanan yang tinggi, Freya bisa menjadi inisiator yang tahan banting, sehingga item build ini merupakan sutau pilihan yang tepat untuk Freya Mobile Legends (Download Aplikasi Mobile Legends untuk Android).
Build Windtalker ini akan mampu memberikan tambahan pada Freya 40% kecepatan serang, 20% kecepatan gerak, dan 10% kemungkinan kritikal.
Dengan mendapatkan tambahan kecepatan serang dan kemungkinan kritikal ini merupakan suatu atribut penting bagi Freya.
Dengan mendapatkan 25 Magic Power ini dapat memberikan energi sepetri kemampuan pasif Typhoon dari Windtalker.
Dan dengan atribut pengurangan cooldown tersebut dapat membantu Freya revamp mampu bermain dengan agresif di fase mid game.
Karena Freya ini sangat membutuhkan damage yang besar pada saat memasuki fase late game, apalagi jika sebagai seorang petarung garda depan, damage ini akan sangat berperan agar dapat dengan mudah untuk memenangkan pertarungan.
Selain itu, atribut pertahanan ini juga bisa membuat Freya agar bisa bermain dengan lebih agresif tanpa khawatir dengan serangan musuh.
Freya ini termasuk hero underrated yang jarang digunakan pada saat mode ranked, dan anda bisa menggunakan Freya ini dengan mudah apabila anda memahami timing yang tepat dari attack dan defense hero ini.
Freya ini memiliki basic attack yang menyakitkan sehingga bisa membuat darah musuh berkurang dengan cepat dan memiliki crowd control yang membahayakan musuh.
Yang ingin mencoba Freya ini, kami akan memberikan beberapa rekomendasi build Freya Mobile Legends tersakit yang bisa anda gunakan agar bisa memenangkan permainan dengan lancar.
Tidak hanya build Freya tersakit 2024 saja yang akan kami berikan, namun kami juga akan menjelaskan skill, emblem, spell, serta tips combo bermain hero Freya itu sendiri.
Build Freya Tersakit 2024
Bagi yang ingin mencoba menggunakan hero Freya dalam bermain game Mobile Legends, anda bisa menggunakan build Freya tersakit 2024 di bawah ini agar memudahkan anda untuk memenangkan permainan.1. Warrior Boots
Warrior Boots |
Build Freya tersakit yang pertama adalah Warrior Boots, dengan build ini dapat memberikan Freya kecepatan gerak serta tingkat pertahanan yang baik, karena dengan kecepatan gerak yang tinggi akan mampu melakukan inisiasi serangan dengan efektif.
Bahkan juga dengan memiliki pertahanan yang tinggi, Freya bisa menjadi inisiator yang tahan banting, sehingga item build ini merupakan sutau pilihan yang tepat untuk Freya Mobile Legends (Download Aplikasi Mobile Legends untuk Android).
2. Windtalker
Windtalker |
Build Freya Tersakit yang kedua adalah Windtalker, dengan Windtalker ini dapat memberikan tambahan Attack Speed dari skill pasif sehingga membuat energi seperti kemampuan pasif Typhoon sehingga akan mampu menghasilkan damage yang semakin besar.
Build Windtalker ini akan mampu memberikan tambahan pada Freya 40% kecepatan serang, 20% kecepatan gerak, dan 10% kemungkinan kritikal.
Dengan mendapatkan tambahan kecepatan serang dan kemungkinan kritikal ini merupakan suatu atribut penting bagi Freya.
3. Endless Battle
Endless Battle |
Build Freya tersakit berikutnya adalah Endless Battle, dengan item ini akan memberikan Freya 65 Physical Attack, 25 Magic Power, 250 HP, 10% pengurangan cooldown, 5% lifesteal, dan 5% kecepatan gerak.
Dengan mendapatkan 25 Magic Power ini dapat memberikan energi sepetri kemampuan pasif Typhoon dari Windtalker.
Dan dengan atribut pengurangan cooldown tersebut dapat membantu Freya revamp mampu bermain dengan agresif di fase mid game.
4. Blade of Despair
Blade of Despair |
Build Freya tersakit berikutnya adalah Blade of Despair yang mamapu memberikan tambahan damage yang sangat besar.
Karena Freya ini sangat membutuhkan damage yang besar pada saat memasuki fase late game, apalagi jika sebagai seorang petarung garda depan, damage ini akan sangat berperan agar dapat dengan mudah untuk memenangkan pertarungan.
5. Immortality
Immortality |
Build Freya tersakit lainnya adalah Immortality yang dapat memberikan pertahanan yang baik, karena dengan pertahanan yang baik Freya depan akan sangat sulit untuk ditaklukkan.
Selain itu, atribut pertahanan ini juga bisa membuat Freya agar bisa bermain dengan lebih agresif tanpa khawatir dengan serangan musuh.
Immortality ini akan memberikan tambahan 800 HP dan 40 Physical Defense pada Freya untuk memudahkan ketika berhadapan dengan damage- ealer dari hero lawan.
Oleh karena itu, di bawah ini kami akan menjelaskan terkait skill yang dimiliki hero Freya ini, diantaranya yaitu sebagai berikut:
Bahkan juga, Freya akan mendapatkan 1 Stack Sacred Orb pada setiap Basic Attack dan bisa meenggunakan 2 Sacred Orb Stack untuk membuat lebih skill selanjutnya.
Selain itu juga dapat memberikan efek slow kepada lawan yang terkena hit sebesar 30% selama 0,5 detik.
Selain juga akan bisa mendapatkan Shield yang dapat menyerap 600 Damage dan juga dapat meningkatkan 30 Physical Attack yang berlangsung selama 10 detik.
Untuk emblem Assasin dengan menggunakan efek Killing Spree yang dapat memberikan tambahan 15% HP ketika anda berhasil menumpaskan musuh.
Selain itu, nada juga akan bisa juga akan diberikan tambahan Movement Speed sebanyak 20% selama 5 detik.
Sedangkan untuk emblem Fighter ini menggunakan efek Festival of Blood yang akan mampu memberikan peningkatan lifesteal, dengan begitu Freya akan sulit untuk mati.
Dengan spell ini akan bisa membuat anda berpindah tempat dengan mudah tanpa membutuhkan tambahan kemampuan apapun.
Bahkan dengan spell ini juga anda kan mendapatkan atribut tambahan berupa Physical dan Magic Defend yang bertahan selama 1 detik, dan untuk cooldown dari spell Flicker ini lumayan lama yaitu sekitar 120 detik atau 2 menit.
Bahkan spell Excute dapat mengurangi darah lawan sebanyak 100 damage dan akan terus meningkat sesuai dengan level hero.
Bahkan spell Execute ini mamapu mengabaikan shield yang ada pada lawan, untuk spell Execute ini sangat cocok anda gunakan untuk lawan yang berdarah tipis dan suka kabur dari pertarungan.
Apabila anda menggunakan spell Retribution untuk membunuh monster maka Freya akan bisa mendapatkan hadiah yang meningkat sebanyak 60% dan damage karena monster akan berkurang sebanyak 40%.
Sehingga anda harus mengetahui cara mengakumulasi jumlah stack diatas kepalanya sebelum melakukan serangan mematikan.
Dan di bawah ini adalah tips dan combo bermain hero Freya yang perlu untuk diketahui, diantaranya yaitu sebagai berikut:
Semoga dengan adanya artikel ini dapat memberikan anda gambaran lebih luas terkait dengan Freya Mobile Legends.
Kami rasa cukup sampai disini yang dapat penulis uraikan pembahasan artikel kali ini, sampai jumpa dan terimakasih sudah berkunjung di artikel kami.
6. Queen’s Wings
Queen’s Wings |
Build Freya tersakit terakhir yang dapat kami informasikan adalah Queen's Wings, dengan item ini dapat menyeimbangkan kemampuan dalam bertahan dan bertarung secara bersamaan.
Skill Freya
Jika anda sudah mengetahui build Freya tersakit yang harus anda gunakan, sangat disayangkan apabila anda tidak mengetahui dan memahami secara baik skill yang dimiliki oleh Freya.Oleh karena itu, di bawah ini kami akan menjelaskan terkait skill yang dimiliki hero Freya ini, diantaranya yaitu sebagai berikut:
1. Skill Pasif - Power of Einherjar
Skill pertama yang dimiliki Freya adalah skill pasif - power of einherjar, skill ini yang mampu memberikan Freya Attack Speed tambahan secara drastis pada 2 Basic Attack berikutnya (sampai 6 stack).Bahkan juga, Freya akan mendapatkan 1 Stack Sacred Orb pada setiap Basic Attack dan bisa meenggunakan 2 Sacred Orb Stack untuk membuat lebih skill selanjutnya.
2. Skill 1 - Leap of Faith
Skill kedua yang dimiliki build Freya tersakit adalahskill 1 - leap of faith, demngan skill ini Freya dapat melompat ke area yang sudah ditentukan dan memberikan 200 Physical Damage kepada lawan pada area tersebut, bahkan juga mampu menarik mereka ke tengah.3. Skill 2 - Spirit Combo
Skill selanjutnya yang dimiliki Freya adalah skill 2 - spirit combo, dengan skill ini Freya mampu menyerang ke arah yang sudah ditentukan, dan bisa mendapatkan 160 Shield, bahkan juga memberikan 130 Physical Damage.Selain itu juga dapat memberikan efek slow kepada lawan yang terkena hit sebesar 30% selama 0,5 detik.
4. Skill Ultimate: Valkyrie Descent
Skill terakhir yang dimikili build Freya tersakit adalah Skill Ultimate: Valkyrie Descent, dengan skill ini Freya akan bisa mendapatkan 6 Stack Sacred Orb dan mampu memasuki mode Valkyrie.Selain juga akan bisa mendapatkan Shield yang dapat menyerap 600 Damage dan juga dapat meningkatkan 30 Physical Attack yang berlangsung selama 10 detik.
Emblem dan Spell Freya Tersakit 2024
Hal lainnya yang perlu untuk diketahui dari build Freya tersakit adalah emblem dan spell yang akan digunakan agar dapat dengan mudah memenangkan permainan, yang dapat anda simak di bawah ini penjelasan dari emblem dan spellnya.1. Emblem Freya
Untuk emblem pada build Freya tersakit ini ada dua pilihan bisa digunakan yaitu emblem Assasin dan Fighter.Untuk emblem Assasin dengan menggunakan efek Killing Spree yang dapat memberikan tambahan 15% HP ketika anda berhasil menumpaskan musuh.
Selain itu, nada juga akan bisa juga akan diberikan tambahan Movement Speed sebanyak 20% selama 5 detik.
Sedangkan untuk emblem Fighter ini menggunakan efek Festival of Blood yang akan mampu memberikan peningkatan lifesteal, dengan begitu Freya akan sulit untuk mati.
2. Spell Freya
Untuk spell build Freya tersakit ini anda bisa mengunakannya sesuai dengan yang anda butuhkan untuk memudahkan anda memenagkan pertarungan atau permainan.a. Spell Flicker
Jika anda tidak yakin akan bisa selamat dari medan pertempuran, maka silahkan anda menggunakan spell Flicker agar anda bisa meninggalkan pertempuran dengan mudah.Dengan spell ini akan bisa membuat anda berpindah tempat dengan mudah tanpa membutuhkan tambahan kemampuan apapun.
Bahkan dengan spell ini juga anda kan mendapatkan atribut tambahan berupa Physical dan Magic Defend yang bertahan selama 1 detik, dan untuk cooldown dari spell Flicker ini lumayan lama yaitu sekitar 120 detik atau 2 menit.
b. Spell Execute
Spell lainnya yang bisa anda gunakan pada build Freya tersakit yaitu spell Execute, silahkan anda menggunakan spell ini ketika anda ingin bermain bar-bar dari early game, dengan spell ini anda akan bisa membuat lawan terkejut.Bahkan spell Excute dapat mengurangi darah lawan sebanyak 100 damage dan akan terus meningkat sesuai dengan level hero.
Bahkan spell Execute ini mamapu mengabaikan shield yang ada pada lawan, untuk spell Execute ini sangat cocok anda gunakan untuk lawan yang berdarah tipis dan suka kabur dari pertarungan.
c. Spell Retribution
Spell Retribution ini bisa anda gunakan jika anda menjadikan Freya sebagai hyper dan jungler, dan spell ini sangat anda butuhkan sekali jika anda lebih banyak menghabiskan waktu di hutan untuk membunuh monster.Apabila anda menggunakan spell Retribution untuk membunuh monster maka Freya akan bisa mendapatkan hadiah yang meningkat sebanyak 60% dan damage karena monster akan berkurang sebanyak 40%.
Tips dan Combo Bermain Freya
Jika menggunakan build Freya tersakit, anda juga harus mengetahui tips dan combo bermain Freya agar memudahkan anda untuk menggunakannya karena Freya ini teramsuk fighter yang lumayan sulit dikuasai.Sehingga anda harus mengetahui cara mengakumulasi jumlah stack diatas kepalanya sebelum melakukan serangan mematikan.
Dan di bawah ini adalah tips dan combo bermain hero Freya yang perlu untuk diketahui, diantaranya yaitu sebagai berikut:
- Menggunakan combo 1-2-3, silahkan anda menggunakan combo ini pada saat anda menghadapi 2 sampai 3 musuh, tetapi dalam hal ini anda harus memiliki 3 item untuk melawan mereka agar anda dengan mudah membekuk lawan.
- Prioritaskan turtle ketika early game, karena sebagai hero fighter yang kuat untuk melakukan serangan dan tahan badan, maka Freya sangat direkomendasikan agar membantu hyper tim ketika sedang menyerang turtle, dengan tujuan untuk mencegah hyper lawan mendapatkan turtle.
- Pastikan terdapat support damage, Freya termasuk seorang fighter yang memiliki tugas di depan saat wa, jadi untuk menjaga kemenangan tim harus memastikan ada terdapat hero mage dan marksman tim untuk menyuplai damage dari belakang agar tim bisa menang.
Akhir Kata
Itu dia yang dapat kami jelaskan melalui artikel ini tentang build Freya tersakit 2024 serta hal penting lainnya yang harus diketahui jika menggunakan hero Freya ini.Semoga dengan adanya artikel ini dapat memberikan anda gambaran lebih luas terkait dengan Freya Mobile Legends.
Kami rasa cukup sampai disini yang dapat penulis uraikan pembahasan artikel kali ini, sampai jumpa dan terimakasih sudah berkunjung di artikel kami.